Minggu, 24 Maret 2013

Dari segalanya, Tuhan itu baik.

sebenarnya ada banyak hal yang ingin ditulis.
hari ini saya baru selesai pemberlengkapan alumni.
ada banyak hal yang saya dapatkan dan ingin saya tulis di blog ini.
tapi sepertinya itu tidak memungkinkan..hahaha baku amat yaaaa...

jadi begini,,
akhir2 ini saya belajar lebih banyak mengenal Tuhan, di sisi lain juga tantangan memang terus ada.
padahal setelah selesai sidang saya pikir setidaknya tidak ada tantangan dulu untuk sementara.
tapi ternyata banyak. ada beberapa hal juga di masa sukacita saya *setelah sidang* yang membuat saya cukup menguras air mata..#naon#..

saat menulis ini juga saya merasa sedang kelelahan, lemah, dan agak sakit di bagian perut.
itulah alasan saya tidak bisa menulis banyak malam ini, tapi tangan saya sudah gatal untuk menulis.

itinya, dari segala sesuatunya, saya mau katakan kalau Tuhan itu baik. Tuhan itu setia.
Dia tidak pernah meninggalkan saya.
bkan karena saya baik, maka Dia baik.
bkan karena saya setia, maka Dia setia.
Dia baik dan setia, karena Ia memang begitu.
Dia ingin mencurahkan kasihNya.
krinduanNya adalah memenuhi kita dengan pribadiNya sendiri.

Di tengah masa sulit, kegagalan, dan kesalahan, ia membuktikan kasih dan kesetiaanNya.
Dia tak pernah meninggalkan kita seorang diri.

=D saya tidak mengerti penuh apa yang sedang saya tulis #eh.
tubuh saya minta segera istirahat. Ok.
fnally, i wanna say again that God is good and faithful.

Related Posts:

  • Remember His Goodness!!! (Part 2)Kali ini aku mau menceritakan kebaikan Tuhan yang spesifik aku alami dalam hidup aku. Hari-hari terakhir rasanya aku memang sulit mengucap syukur dan … Read More
  • Cerita di Malam MingguHALOHAAA... Sekarang aku lagi di warnet loh, internet kosan udah ga jalan 3 harian, keknya modemnnya rusak karena kena petir ato apa gtu, soalnya pas… Read More
  • Remember His Goodness!!! (Part 1) when troubles come and you don't have any idea about how to fix those.. when condition is getting worse and you don't know how to solve that.. when… Read More
  • SOME NOTES Well, I dont know how to start this.. Yeay as you see in the picture above, those are my list to do, my hope, and my pray.. I'm trying to use… Read More
  • Serba Serbi 1. Orang yang nembak aku lewat sms adalah : Hehe,,,,yaitu my daughter in God. You know what the feeling...WOW... Tadi pas saat teduh yang menjad… Read More

0 komentar:

Posting Komentar